Minggu, 14 Juni 2015

Menginstall Guest OS pada Linux Mint Menggunakan VirtualBox


Pada postingan kali ini saya akan menjelaskan cara menginstall guest OS pada Linux Mint menggunakan virtualbox. Sebelumnya saya telah memposting tentang menginstall guest OS pada host Windows, maka pada kesempatan kali ini saya akan menambah guest OS Windows XP pada host Linux Mint.

Cara yang diperlukan mudah, sama seperti ketika menambah guest OS pada host Windows. Namun sebelum melakukan penambahan guest OS pada linux terlebih dahulu menginstall VirtualBox dengan cara:

1. Menginstall di Software Center Linux

2. Menginstall melalui terminal dengan perintah sudo apt-get install virtualbox

Setelah VirtualBox terinstall, maka langkah-langkah yang dilakukan untuk menginstall guest os sama seperti postingan saya sebelumnya, dapat anda lihat di sini.
Atau anda dapat melihat videonya di sini

Selesai sudah postingan saya kali ini. Mohon maaf bila ada kata-kata yang kurang berkenan atau informasi yang kurang akurat. Terimakasih :) Semoga Bermanfaat :) :)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar